Porseni
smaga yang selalu di laksanakan pada setiap tahunnya sangat di tunggu - tunggu para siswa dan siswinya karena di dalam porseni ini banyak terdapat lomba - lomba contoh nya seperti lomba baturai pantun, lomba tarik tambang, lomba blog dan lomba futsal antar kelas. yang dimana setiap kelas masing masing ingin bersaing secara sehat supaya bisa memenangkan lomba-lomba tersebut, semakin banyak memenangkan lomba semakin senang juga siswa dan siswinya dan tentunya wali kelas ikut bangga juga kan anak asuhnya banyak memenangkan perlombaan.
nah disini saya sebut saja nama nya Romi firdhani dari kelas XI IPS - 2 ingin menceritakan bagaimana seru dan antusiasnya para siswa dan siswi yang melaksanakan lomba futsal antar kelas.
|
porseni futsal antar kelas laki - laki XI IPS 2 vs XII IPS 2 |
futsal antar kelas ini bukan hanya anak laki - laki saja lo yang bermain dan berlomba tapi anak perempuan pun ada juga yang bermain dan berlomba, panitia porseni
smaga sengaja mengadakan futsal antar kelas perempuan ini karena untuk lebih memeriah kan acara porseni dan sporternya pun tak mau kalah dengan hanya menonton dan berdiam diri saja sporternya pun heboh juga ada yang teriak teriak sampai habis suaranya untuk mensuport kelas mereka yang bertanding dan ada juga yang rela membawa drum untuk lebih mensuport kelasnya
tapi ingat ya ini hanyalah sebuah permainan menang atau kalah itu sudah jadi resikonya jadi kita harus tetap menjaga sportifitasnya ya jangan sampai mengolah kekacau'an yang akan menghambatnya lomba ini hehe.
ya, cukup sekian dari saya kalau ada banyak kekurangan dan perkataan yang kurang berkenan mohon maaf saya akhiri dengan wasalamualaikumwarohmatulohiwabarokatuh :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar